Jumat, 14 Januari 2011
Karyaku semester 4 " PERPUSTAKAAN UMUM KOTA TANGERANG SELATAN "
Perpustakaan ini di buat ketika saya kuliah di semester 4 Institut Teknologi Indonesia,.,
lokasi berada di bekas bioskop 21 pamulang, kota Tangerang Selatan,.
Perpustakaan ini memiliki konsep desain tropis building dengan menggunaakan roof garden sebagai reduktor panas matahari terhadap bangunan. sedangkan tipologi bangunan sendiri menganut prinsip analogi buku., buku dipilih dalam penganalogia Perpustakaan ini karena perbustakaan itu identik dengan yang namanya buku. Bahkan, sebuah ruang ataupun bangunan tidak bisa dikatakan perpustakaan jika didalamnya tidak terdapat buku.
Perpustakaan ini mempu menampung sekitar 10.000 ribu buku. terdiri dari 4 lantai,., lantai pertama adalah lobby dan ruang kerja dari pengelola perpustakaan, lantai 2 adalah ruang baca dan tempat penyimpanan buku2 anak-anak yang terdiri dari buku fiksi dan non fiksi. untuk lantai 3 teradapt tempat penyimpanan buku dan tempat baca untuk dewasa. disamping itu di bagian roof garden dimanfaatkan untuk cafe out door sehingga pengunjung dapat melukuan aktivita membaca buku di ruang terbuka,. sedangkan di lantai 4 terdapat buku-buku khusus yang keberadaanya tidak boleh untuk di pinjamkan. di lantai 4 banyak buku-buku yang
edisi khusus atau limited editions.
sedangkan warna yang dipilih adalah warna-warna yang menjadi icon dari kota tangerang selatan. warna biru memiliki arti pendidikan karena perpustakaan ini nantinya akan mengcounter beberapa perguruan tinggi yang berada di tangerang selatan seperti : Institut Teknologi Indonesia, Universitas Pamulang, UIN syarif Hidayatulloh, UMJ, Universitas Cendekia Abditama, STAN, Universitas terbuka dll,.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
boleh minta gambar kerjanya ? saya dini dr trisakti
BalasHapuskl boleh bisa kirim ke ddddinda@gmail.com
trmksh
Kapaaaannnn di bangun nya ... kebykan rencana gak ada eksekusi nya ... :(
BalasHapus